PT. Mitra Citra Mas

PT MITRA CITRA MAS berkomitment untuk berkontribusi menyediakan bahan bakar alternatif yang ekonomis dan efisien pengganti Solar, MFO dan minyak tanah.  Didirikan di Kudus tanggal 21 Desember 2021. 

PT. MITRA CITRA MAS selalu mengedepankan pelayanan yang profesional, menjaga kualitas dan delivery yang tepat. Dengan didukung oleh staff dan tenaga teknis sebagai technical support yang berpengalaman akan membantu menyelesaikan persoalan konsumen yang berhubungan dengan pemakaian  bahan bakar alternatif .

Screen Shot 2022-01-19 at 20.15.07

CMO (Citra Mas Oil) - BBM ALTERNATIF PENGGANTI SOLAR

CMO (Citra Mas Oil), yaitu minyak bakar alternatif yang dihasilkan dari penyulingan karet-karet bekas, misalnya ban bekas dari kendaraan bermotor atau karet yang di hasilkan dari limbah produksi pabrik. Jadi pada dasarnya karet itu sebagai bahan baku utama CMO (Citra Mas Oil)
dan tidak ada bahan tambahan material lain (non additive) yang diolah pada saat proses produksi. CMO (Citra Mas Oil) berwarna hitam pekat sesuai warna dasar karet ban bekas, berbau agak tajam.

CMO (Citra Mas Oil) sebagai bahan bakar alternatif untuk mesin Burner Boiler yang sebelumnya menggunakan solar, gas, residu. Jadi minyak bakar CMO (Citra Mas Oil) ini adalah salah satu bahan bakar alternatif / terbarukan sebagai pengganti solar industri yang harganya lebih mahal. Selain CMO (Citra Mas Oil) lebih murah, dengan kalori lebih tinggi, maka terjadi penghematan 25% s/d 45 % dari nilai kalori apabila menggunakan CMO (Citra Mas Oil). Hal ini sejalan dengan misi pemerintah agar menggunakan bahan bakar alternatif / terbarukan serta tidak ketergantungan dari bahan bakar hasil bumi.

WhatsApp Image 2022-01-19 at 6.01.01 PM
WhatsApp Image 2022-01-17 at 9.11.06 AM
PRODUK CMO

Pada masa-masa sekarang semua perusahaan dituntut untuk melakukan penghematan dan meningkatkan efisiensi. PT MITRA CITRA MAS menyediakan CMO (Citra Mas Oil) sebagai bahan bakar alternatif untuk keperluan pembakaran external (External Combustion Chamber).  CMO sangat cocok digunakan untuk bahan bakar BOILER dan mesin PEMBAKAR (BURNER) yang sebelumnya menggunakan solar, MFO dan MINYAK TANAH tanpa mengubah instalasi yang sudah ada.

CMO merupakan produk dari pengolahan limbah ban bekas dari kendaraan atau dikenal dengan Rubber Compounds Oil (RCO). Didukung peralatan produksi yang modern dan tenaga yang berpengalaman menghasilkan minyak bakar kualitas tinggi. CMO telah diuji komposisinya di laboratorium. Nilai kalori (caloric value) lebih tinggi dari solar industri.

CMO (Citra Mas Oil) punya keunggulan dibanding dengan solar industri maupun bahan bakar dari miyak bumi lain :

  1. Haga lebih murah
  2. Nilai kalori lebih tinggi
  3. Berat jenis lebih tinggi (solar =0,815 CMO = 0,914) sehingga berat per liter lebih tinggi akibatnya hasil kalori per liter lebih besar (caloric value dalam satuan BTU/Lb)
  4. Bahan terbarukan, sejalan dengan misi pemerintah.
  5. Membantu program pemerintah dalam pemanfaatan limbah.
  6. Ramah lingkungan, emisi gas buang dari boiler memenuhi standar baku mutu  

Dari sisi harga saja, pemakaian CMO bisa menghasilkan penghematan 25% s/d 45%. Sangat besar.  Apalagi setelah dihitung dengan kelebihan nilai kalori dan berat jenis tentunya lebih besar lagi.  Kami bersedia membantu kalkulasi secara menyeluruh terkait nilai kalori dan berat jenis.

Flowmeter digunakan untuk mengukur ketepatan ukuran volume pengiriman

Hubungi Kami

    What is 2 + 7

    Alamat Kantor

    Jl. Budi Utomo RT.03/RW.05 Jepang Pakis, Kec. Jati,
    Kab. Kudus, Jawa Tengah 59311

    Whatsapp / SMS / Telp

    CS 1 : 0812 - 2868 - 6218

    CS 2 : 0856 - 2735 - 000

    CS 3 : 0857 - 2779 - 1177

    CS 4 : 0821 - 4335 - 0279

    Jam Kerja

    Senin - Sabtu
    08.00 - 16.00

    Email

    cs@mitracitramas.co.id